Setiap manusia memang pernah mengalami sebuah suka ataupun duka di dalam
hidupnya. Hal tersebut di rasakan oleh hati manusia itu sendiri. Memang saat
keadaan senang manusia tidak mengalami masalah apa-apa pada hatinya. Akan tetapi
nila sedang di landa duka hati menuasi sering menjadi kacau ataupun cemas.
Perasaan tersebut memang tidak
mengenakan. Pasalnya perasaan kecewa ataupun cemas juga akan merambah pada
pikiran. Pikiran akan menjadi kacau dan tidak terkendali. Dengan demikian
peluang terjadinya perilaku dosa akan semakin besar. Maka dari itu hati yang
sedang merasa kacau ataupun cemas harus segera
di tenangkan kembali. Dalam Islam sendiri sudah di tunjukan bagaimana
cara menenangkan hati yang sedang kacau ataupun cemas.
Berikut cara menenangkan hati secara Islami.
1.
Berpikir
positif
Berpikir positif juga dapat di gunakan untuk
menenangkan hati yang sedang kacau. Dengan berpikir positif sendiri akan mampu
mengobati permasalahan yang sedang di hadapi. Jangan sampai berpikir negatif
pada suatu hal. Karena hal tersebut juga akan memberikan efek yang buruk pada
hati.
2.
Sabar
Sabar memang sebuah kunci utama untuk menenangkan hati.
Dengan sabar semua masalah akan terasa ringan dan
cenderung tidak menjadi beban pada hati dan juga pikiran. Dengan begitu hati
akan menjadi tenang dan damai.
3.
Shalat dan
juga Dzikir
Shalat memang sebuah kewajiban setiap umat muslim. Dengan menjalankan sholat ternyata juga dapat menenangkan
hati dan juga fikiran. Selain shalatdzikir juga harus di lakukan. Dengan
memperbanyak dzikir sendiri akan memberikan efek positif dalam diri sendiri.
4.
Membaca
Al-Qur’an
Belum banyak yang mengetahui bila membaca Al-Qur’an
ternyata mampu menenangkan hati dan juga pikiran. Membaca Al-Qur’an saat sedang
mengalami hati yang kacau dan juga cemas mampu meredakan perasaan tersebut.
Selain itu membaca Al-Qur’an juga akan mendapatkan pahala yang berlimpah.
Itulah beberapa cara Islami untuk menenangkan hati dan juga pikiran. Maka
dari itu bila sedang mengalami perasaan yang cemas ataupun kecewa gunakanlah
cara di atas.
Advertisement